3D WebGL Hollow Object

Program berbasis website ini dibuat untuk menyelesaikan Tugas Besar 2 IF3260 Grafika Komputer.

Deskripsi program

Program dibuat berupa suatu perangkat lunak computer-aided design (CAD) 3 dimensi yang dijalankan dalam sebuah website. Website ini ditujukan untuk memenuhi Tugas Besar 2 pada mata kuliah IF3260 Grafika Komputer untuk tahun ajaran 2022/2023. Program ini dirancang dengan menggunakan bahasa pemrograman HTML, CSS, dan vanilla Javascript. Website ini menyediakan kanvas digital pada browser sedemikian sehingga pada kanvas tersebut

Fitur Wajib

  • Fitur Load Model
  • Fitur Proyeksi (Ortographic, Perspective, Oblique)
  • Fitur Transformasi (Translasi, Rotasi, Scale)
  • Fitur Camera (Rotation / Radius)
  • Fitur Shading
  • Fitur Zoom
  • Help

Fitur Bonus

  • Load lebih dari 1 model
  • Fitur Save Model

Models

  1. Hollow Ball (13520072)
  2. Torus (13520072)
  3. Pentagonal Pyramid (13520094)
  4. Hexacosagon (13520101)
  5. Cube (13520101)

Menjalankan program

Requirement

How to Run

Cara 1

  1. Buka file index.html melalui VS Code
  2. Klik kanan, lalu klik Open with Live Server
  3. Website siap digunakan

Cara 2

Buka tautan berikut https://airathalca.github.io/IF3260_Tugas2_K02_G19/

Contributors

Kelas 02 - Kelompok 19

No. Name Student ID
1. Jova Andres Riski Sirait 13520072
2. Saul Sayers 13520094
3. Aira Thalca Avila Putra 13520101