Membuat Website Pengelolaan Data Menggunakan DOM dan Web Storage
Repository ini hanya ditujukan untuk sebagai progress pengembangan aplikasi di setiap submissionnya, mengikuti standar
materi yang telah diberikan oleh Dicoding Academy. Repository ini tidak ada berisi materi pengajaran ataupun informasi
"How-To" dari Dicoding Academy atau dari manapun, hanya berisi ketentuan atau acuan apa saja yang harus dilakukan untuk
menempuh syarat untuk pengajuan submission yang telah ditentukan oleh pihak Dicoding.
Pada submission ini membuat website sederhana dengan beberapa kriteria sebagai berikut:
- Mampu Menambahkan Data Buku.
- Memiliki Dua Rak Buku.
- Dapat Memindahkan Buku antar Rak.
- Dapat Menghapus Data Buku.
- Manfaatkan localStorage dalam Menyimpan Data Buku.