merupakan proyek terkait bagaimana cara membuat virtual host yang terintegrasi dengan apache2 dan mysql pada linux
=== STUDI KASUS ===.
PT Adisatya adalah perusahaan yang bergerak di bidang teknologi informasi. Perusahaan ini akan membuat 3 buah website dengan 3 subdomain yang berbeda dalam satu server yang sama.
Konfigurasikan 3 subdomain berikut :
- gis.adisatya.com
- mail.adisatya.com
- ekinerja.adisatya.com
Untuk masing-masing subdomain diwakili oleh sebuah halaman web yang berisi tulisan sebagai berikut
- gis.adisatya.com : Geographic Information System
- mail.adisatya.com : Webmail System
- ekinerja.adisatya.com : E-kinerja
dalam menghosting untuk dapat dimunculkan via localhost, maka seluruh file perlu diletakkan dalam direktori /var/www/html