OpenCV merupakan sebuah pustaka yang bersifat open source yang digunakan untuk berbagai pengolahan citra digital pada komputer.
Pada tutorial ini, akan dijelaskan tentang beberapa dokumentasi mengenai dasar-dasar penggunaan dan fitur dari OpenCV menggunakan bahasa pemograman python. Oleh karenanya, daftar isinya adalah sebagai berikut:
- Yuk mengenal OpenCV Python
- Instalasi OpenCV-Python
- Memulai Fitur GUI OpenCV
- Menggunakan Citra Digital
- Menggunakan Video
- Menggunakan Fungsi Drawing
- Menggunakan Interaksi Tetikus
- Menggunakan Trackbar
- Operasi Dasar Citra Digital
- Menggunakan Pixel, ROI, dan lainnya
- Perhitungan Aritmetika Dasar Pada Citra
- Mengetahui Performa Operasi Pada Citra
- Pengolahan Citra pada OpenCV
- Mengubah Ruang Warna
- Transformasi Geometris pada Citra
- Pengambangan Citra
- Penghalusan Citra
- Transformasi Morfologi Citra
- Gradasi Citra
- Deteksi Tepi
- Citra Piramida
- Contour Pada OpenCV
- Histogram
- Transformasi Fourier, dsb
- Pencocokan Pola
- Hough Line Transform
- Hough Circle Transform
- Penggolongan Watershed Algorithm
- Algoritma GrabCut pada OpenCV
- Deteksi Fitur dan Description
- Memahami Fitur pada Citra
- Deteksi Pojok - Harris
- Deteksi Pojok dan Fitur yang baik untuk dikenali - Shi-Tomasi
- Memahami SIFT (Scale-Invariant Feature Transform)
- Memahamu SURF (Speeded-Up Robust Feature)
- Algoritma FAST dan Deteksi Pojok
- BRIEF (Binary Robust Independent Elementary Feature)
- ORB (Oriented FAST and Rotated BRIEF)
- Feature Matching
- Feature Matching + Homography to find object
- Analisa Video
- Meanshift dan Camshift
- Optical FLow
- Background Subtraction
- Kalibrasi Kamera dan Rekonstruksi 3D
- Kalibrasi Kamera
- Estimasi Pose
- Epipolar Geometri
- Kedalaman dari citra Stereo
- Deteksi Objek
- Deteksi Wajah
update : 17 Juli 2019