Berikut ini aplikasi dan layanan yang perlu dimiliki sebelum menjalankan aplikasi utama:
- docker desktop
- RajaOngkir API key, daftar dulu untuk mendapatkan API key
- Salin isi file
.env.docker
ke dalam file.env
- simpan API key yang didapatkan didalam file
.env
pada variableRAJA_ONGKIR
- jalankan composer autoload agar nilai env
RAJA_ONGKIR
terbaca,
gunakan commandcomposer dump-autoload
- pastikan docker desktop terinstall di sistem dan sudah running
- gunakan command
docker-compose up -d
untuk proses install aplikasi dalam docker - tunggu 10 detik atau lebih setelah proses install selesai, lalu gunakan command di bawah ini untuk menjalankan database migration
docker exec web php artisan migrate
- setelah itu, gunakan command di bawah ini untuk menjalankan database seeding dengan data dummy
docker exec web php artisan db:seed
- Get All User kunjungi alamat
localhost:8000/users
dengan methodGET
untuk mendapatkan data email dummy. Data email ini nanti akan diperlukan untuk login ke dalam sistem. - User Register kunjungi alamat
localhost:8000/register
dengan methodPOST
untuk register user baru. PilihBody > raw > JSON
dan isi data yang dibutuhkan seperti contoh di bawah ini:jika berhasil, maka akan mendapatkan response seperti di bawah ini:{ "name": "hello", "email": "hello@example.com", "password": "hello_password" }
{ "message": "data created" }
- User Login Kunjungi alamat
localhost:8000/login
dengan methodPOST
untuk login dengan email dan password yang telah terdaftar. PilihBody > raw > JSON
dan isi data yang dibutuhkan seperti contoh di bawah ini:jika berhasil, maka akan mendapatkan response seperti di bawah ini:{ "email": "hello@example.com", "password": "hello_password" }
{ "message": "logged in" }
- User Logout Kunjungi alamat
localhost:8000/logout
dengan methodPOST
untuk logout dengan email dan password yang telah terdaftar. PilihBody > raw > JSON
dan isi data yang dibutuhkan seperti contoh di bawah ini:jika berhasil, maka akan mendapatkan response seperti di bawah ini:{ "email": "hello@example.com", "password": "hello_password" }
{ "message": "logged out" }
- Login diperlukan sebelum bisa mengakses data categories. Silakan gunakan data dummy users yang sudah digenerate sebelumnya maupun yang sudah dibuat sendiri. Data dummy user bisa digunakan untuk login dengan menggunakan akun email manapun yang terdaftar di sistem. Sementara itu, untuk password seluruh data dummy adalah
password
. - Get Categories untuk menayangkan seluruh data kategori. Kunjungi alamat
localhost:8000/categories
dengan methodGET
- Post Categories untuk menambah data kategori. Kunjungi alamat
localhost:8000/categories
dengan methodPOST
. PilihBody > raw > JSON
dan isi data yang dibutuhkan seperti contoh di bawah ini:jika berhasil, maka akan mendapatkan response seperti di bawah ini:{ "name": "Valentino Rossi" }
{ "message": "category created" }
- Put Categories untuk mengubah/update data kategori berdasarkan id-nya. Kunjungi alamat
localhost:8000/categories/11
untuk mengupdate kategori dengan id11
dengan methodPUT
. PilihBody > raw > JSON
dan isi data yang dibutuhkan seperti contoh di bawah ini:jika berhasil, maka akan mendapatkan response seperti di bawah ini:{ "name": "Lionel Messi" }
{ "message": "category updated" }
- Delete Categories untuk menghapus kategori berdasarkan id-nya. Kunjungi alamat
localhost:8000/categories/11
untuk menghapus kategori dengan id11
dengan methodDELETE
. Jika berhasil, maka akan mendapatkan response seperti di bawah ini:{ "message": "category deleted" }
- Login diperlukan sebelum bisa mengakses data tags. Silakan gunakan data dummy users yang sudah digenerate sebelumnya maupun yang sudah dibuat sendiri. Ddata dummy user bisa digunakan untuk login dengan menggunakan akun email manapun yang terdaftar di sistem.
Sementara itu, untuk password seluruh data dummy adalah
password
. - Get Tags untuk menayangkan seluruh data tag. Kunjungi alamat
localhost:8000/tags
dengan methodGET
- Post Tags untuk menambah data tag. Kunjungi alamat
localhost:8000/tags
dengan methodPOST
. PilihBody > raw > JSON
dan isi data yang dibutuhkan seperti contoh di bawah ini:jika berhasil, maka akan mendapatkan response seperti di bawah ini:{ "name": "tag_abc" }
{ "message": "tag created" }
- Put Tags untuk mengubah/update data tag berdasarkan id-nya. Kunjungi alamat
localhost:8000/tags/2
untuk mengupdate tag dengan id2
dengan methodPUT
. PilihBody > raw > JSON
dan isi data yang dibutuhkan seperti contoh di bawah ini:jika berhasil, maka akan mendapatkan response seperti di bawah ini:{ "name": "tag_bcd" }
{ "message": "tag updated" }
- Delete Tags untuk menghapus tag berdasarkan id-nya. Kunjungi alamat
localhost:8000/tags/6
untuk menghapus tag dengan id6
dengan methodDELETE
. Jika berhasil, maka akan mendapatkan response seperti di bawah ini:{ "message": "tag deleted" }
- Login diperlukan sebelum bisa mengakses data Blog Posting. Silakan gunakan data dummy users yang sudah digenerate sebelumnya maupun yang sudah dibuat sendiri. Data dummy user bisa digunakan untuk login dengan menggunakan akun email manapun yang terdaftar di sistem.
Sementara itu, untuk password seluruh data dummy adalah
password
. - Get Posting untuk menayangkan seluruh data posting . Kunjungi alamat
localhost:8000/posts
dengan methodGET
- Post Posting untuk menambah data posting. Kunjungi alamat
localhost:8000/posts
dengan methodPOST
. PilihBody > raw > JSON
dan isi data yang dibutuhkan seperti contoh di bawah ini:Pastikan sebelumnya bahwa id categories dengan nilai 8, 2, 1, dan 4 telah ada di dalam database, dan id tags dengan nilai 4 dan 5 juga terdaftar di database agar bisa menambahkan posting baru.{ "title": "Indonesia Merdeka", "content": "proklamasi 17 agustus 1945", "categories": "[8,2,1,4]", "tags": "[4,5]" }
jika penambahan posting berhasil, maka akan mendapatkan response seperti di bawah ini:{ "message": "post created" }
- Put Posting untuk mengubah/update data posting berdasarkan id-nya. Kunjungi alamat
localhost:8000/posts/6
untuk mengupdate posting dengan id6
dengan methodPUT
. PilihBody > raw > JSON
dan isi data yang dibutuhkan seperti contoh di bawah ini:jika berhasil, maka akan mendapatkan response seperti di bawah ini:{ "title": "Indonesia Merdeka", "content": "Bandung Lautan API, ayo rebut kembali", "categories": "[8,2,1,3]", "tags": "[4,2]" }
{ "message": "post updated" }
- Delete Posting untuk menghapus posting berdasarkan id-nya. Kunjungi alamat
localhost:8000/posts/6
untuk menghapus kategori dengan id6
dengan methodDELETE
. Jika berhasil, maka akan mendapatkan response seperti di bawah ini:{ "message": "post deleted" }
- View Blog Post untuk melihat posting dengan blog view. Kunjungi
http://localhost:8000
pada browser untuk melihatnya.
- Login diperlukan sebelum bisa mengakses API Shipping. Silakan gunakan data dummy users yang sudah digenerate sebelumnya maupun yang sudah dibuat sendiri. Data dummy user bisa digunakan untuk login dengan menggunakan akun email manapun yang terdaftar di sistem. Mulai dari sini, Akan menggunakan API RAJA ONGKIR. Jadi, pastikan sudah menjalankan instruksi mengenai RAJA_ONGKIR.
Sementara itu, untuk password seluruh data dummy adalahpassword
. - Get Province untuk menayangkan seluruh data provinsi . Kunjungi alamat
localhost:8000/shipping/province
dengan methodGET
- Get City untuk menayangkan seluruh data Kota berdasarkan provinsi dengan id=1 . Kunjungi alamat
localhost:8000/shipping/city/1
dengan methodGET
- Costs untuk mendapatkan data shipping cost. Contohnya ingin memperoleh shipping cost dengan pengiriman dari
city_id: 17
kecity_id:32
dengan nilai berat10
, maka kunjungi alamatlocalhost:8000/shipping/costs
dengan methodPOST
, pilihBody > raw > JSON
lalu isi dengan json di bawah ini:
{
"origin": 17,
"destination": 32,
"weight": 10
}