Docker Compose Dengan PHP

Langkah pertama adalah menginstall docker terlebih dahulu jika belum ada dockernya

Langkah-langkahnya bisa searching di google. Jika sudah berhasil kemudian lakukan langkah berikutnya..

Buat Dockerfile

FROM php:7.0-apache
COPY src/ /var/www/html/
EXPOSE 80

Langkah berikutnya membuat docker-compose.yml

version: '2'
services:
  web:
    build: .
    ports:
     - "8000:80"

Buat file php

<!DOCTYPE html>
<html lang="en">
<head>
  <meta charset="UTF-8">
  <meta name="viewport" content="width=device-width, initial-scale=1.0">
  <meta http-equiv="X-UA-Compatible" content="ie=edge">
  <title>Tugas TCC</title>
</head>
<body>
<?php
  echo "Nama    : Maria Ernita Saba";
  echo "<br>";
  echo "NIM     : 155410136";
  echo "<br>";
  echo "Jurusan : Teknik Informatika"
 ?>
</body>
</html>

Lalu lakukan build dengan menggunakan perintah

docker-compose up 
atau
docker-compose build kemudian jalankan perintah docker-compose up

Lakukan pengujian dengan membuka pada browser dan ketik "localhost:8000/"

Maka browser akan menampilkan hasil berupa

Nama : Maria Ernita Saba
NIM : 155410136
Jurusan : Teknik Informatika

Langkah terakhir adalah mengupload tugas docker compose ini ke GitHub

https://github.com/mariaernita/Tugas_TCC_T12-master/ Jika sudah berhasil di upload maka share link tugas ini ke email yang sudah diberikan :)