/lumen-line

Lumen api for line bot | Submisi dicoding line-bot @nekoding

Primary LanguagePHP

Dev.to Line bot

Repository untuk backend line bot.

Instalasi

  1. Silahkan clone project ini dengan cara
git clone https://github.com/nekoding/lumen-line
  1. Install depedency yang dibutukan dengan cara
composer install
  1. (optional) Jalankan perintah berikut jika ingin menjalankan php server
composer run start
  1. Masuk ke route /key untuk mendapatkan key applikasi

  2. Rubah file .env.example menjadi .env

  3. Lalu copy key yang didapat ke file .env

  4. Isi LINE_BOT_CHANNEL_ACCESS_TOKEN & LINE_BOT_CHANNEL_SECRET sesuai dengan configurasi bot anda

Fitur

  • Mengambil list artikel dari dev.to
  • Mengambil list podcasts dari dev.to

List command

articles :page: = Mengambil list artikel (default halaman = 0)
podcasts :page: = Mengambil list podcast (default halaman = 0) 
help            = Menampilkan pesan bantuan

Penggunaan Bot

  1. Silahkan tambahkan akun dari bot ini sebagai teman : @873pbazo atau bisa juga dengan scan QR code dibawah
    screenshoot/873pbazo.png

  2. Jika sudah silahkan kirimkan pesan sesuai command yang tersedia.
    contoh :

articles 1

Maka bot akan mengambil list artikel halaman 1 dari api milik dev.to. Jika halaman tidak diinputkan maka secara otomatis bot akan mengambil dari halaman 0 / pertama.

Dibuat dengan

  • Lumen
  • Line PHP SDK

Screenshoot

  • Pesan yang ditampilkan ketika bot pertama kali ditambahkan sebagai teman & tampilan pesan help screenshoot/1.png

  • Tampilan ketika menjalankan perintah articles screenshoot/2.png

  • Tampilan ketika menjalankan perintah podcasts screenshoot/3.png

  • Tampilan ketik perintah yang diinputkan tidak tersedia di dalam list screenshoot/4.png