/Pizza-Classification-CNN-Tim7-RA

Penggunaan metode CNN dalam mengklasifikasikan pizza dari data gambar dapat memberikan efisiensi operasional.

Primary LanguageJupyter Notebook

Project Deep Learning: Klasifikasi Gambar Pizza dan Non Pizza

Deep learning merupakan bagian dari kecerdasan buatan dan machine learning. Deep learning pertama kali dikembangkan pada tahun 1950, tetapi baru pada tahun 1990 deep learning dapat diaplikasikan dengan sukses. Pada projek ini, digunakan salah satu jenis algoritma dari deep learning yaitu Convolutional Neural Network (CNN). Pada dataset yang digunakan, terdapat 800 gambar pizza dan 800 gambar bukan pizza. Dataset yang diperoleh sudah terbagi menjadi train dan test. Dataset yang digunakan pada penelitian memiliki contoh yang dianggap cukup untuk setiap kategori gambar pizza dan bukan pizza. Dataset yang dipilih telah mencakup beragam variasi gambar pizza yang memperhitungkan topping, crust texture, dan style (gaya) pizza. Sehingga, nantinya diharapkan model dapat menggeneralisasi dengan baik. Berikut adalah link streamlit https://sains-data-pizza-classification-cnn-tim7-ra-app-ewfdbf.streamlit.app/ dataset :https://drive.google.com/drive/folders/1xP3TXQ5J1DPFn-YfMrjQG8HudPoYaimj?usp=sharing